9 Bursa Belanja Pemain Terbaik Liga Inggris Sepanjang Musim 2021/2022
Klub-klub Liga Inggris pada melakukan pembelian pemain pada bursa belanja pemain musim 2022/2023. Setan Merah merupakan tim yang agresif setelah Erik Ten Hag menekan klub supaya cepat bergerak.
Setan Merah sudah berhasil melakukan transfer Lisandro Martinez dari Ajax Amsterdam. selepas bek 24 tahun, Manchester united masih ada masalah untuk bursa transfer lantaran ingin mendapatkan Frenkie De Jong dan Antony.
Sejumlah klub melakukan belanja pemain yang mengagumkan. Sekarang ini The Gunners lagi melakukan negosiasi dengan Oleksandr Zinchenko. Sebelumnya, ada sejumlah nama pemain top seperti Fabio Vieira dan Gabriel Jesus yang merapat.
Ini beberapa transfer yang sudah resmi di klub-klub Liga Inggris 2022/2023, mana pemain yang masuk daftar belanja pemain terbaik? Kita lihat ulasannya di bawah ini ya penggemar Bola.
- Posisi : Penyerang
- Umur : 25 Tahun
- Dari Klub : Manchester City
- Klub Sekarang : Arsenal
- Harga : 50 Juta Euro
The Gunners kekurangan gelandang tengah selama dua musim terakhir ini. Saat ini pelatih Arsenal sudah mendapatkan Gabriel Jesus. Gabriel Jesus memang pemain yang lebih sering mencetak gol di Manchester City, namun striker yang fleksibel secara taktik dan tugas nya di lapangan.
Kalidou Koulibaly
- Posisi : Bek Tengah
- Umur : 31 Tahun
- Dari Klub : Napoli
- Klub Sekarang : Chelsea
- Harga : 38 Juta Euro
Pemain ini mungkin tidak muda lagi. Namun, performanya masih bagus, tidak perlu khawatir dengan dia. The Blues mendapatkan karakter yang tidak hanya kompak namun dia adalah pemain yang berpengalaman asal Senegal. Pembelian yang bagus untuk Chelsea.
Erling Haaland
- Umur : 21 Tahun
- Dari Klub : Borussia Dortmund
- Klub Sekarang : Manchester City
- Harga : 60 Juta Euro
The Citizens hanya membayar seharga 60 juta euro untuk mendapatkan Erling Haaland. Harga tersebut kalau di lihat cukup murah apalagi kita melihat penampilannya dan usia Erling Haaland yang masih muda. Mantan pemain FC Salzburg di percaya bisa membuat The Citizens bertambah kuat pada musim 2022/2023.
Darwin Nunez
- Umur : 23 Tahun
- Dari Klub : Benfica
- Klub Sekarang : Liverpool
- Harga : 75 Juta Euro
Pada musim kemaren, penampilan Darwin nunez bagus dan mencuri banyak perhatian dari beberapa klub. Akhirnya dia bergabung bersama Liverpool, Manchester United juga memberikan tawaran kepadannya. Darwin Nunez merupakan pengganti Sadio Mane di Liverpool,dengan karakter dan cara bermain yang berbeda.
Sven Botman
- Umur : 22 Tahun
- Dari Klub : Lille
- Klub Sekarang : Newcastle
- Harga : 37 Juta Euro
Sven Botman merupakan target AC Milan dari awal musim 2021/2022 lalu. Tetapi, Newcastle yang memperoleh jasa Sven Botman. Sven Botman di percaya merupakan bagian rencana Newcastle untuk waktu yang lama.
Christian Eriksen
- Umur : 30 Tahun
- Dari Klub : Brentford
- Klub Sekarang : Manchester United
- Harga : Gratis Transfer
Di perkiraankan Christian Eriksen bisa membuat lini tengah Setan Merah semakin kuat. Eriksen merupakan model gelandang yang lengkap. Eriksen tidak hanya ahli untuk menciptakan peluang, namun dia juga bisa mencetak gol. Pembelian yang bagus dari Setan Merah.
Richarlison
- Umur : 25 Tahun
- Dari Klub : Everton
- Klub Sekarang : Tottenham Hotspur
- Harga : 58 Juta Euro
Richarlison di yakini bisa menyempurnakan struktur tiga penyerang dalam formasi 3-4-3 racikan pelatih Conte di Tottenham Hotspur. Musim Kemaren, performanya sangat bagus dan mencetak 10 gol di Liga Inggris. Richarlison berkolaborasi bersama Son Heung-min dan Harry Kane. Seram Bukan?
Raheem Streling
- Umur : 27 Tahun
- Dari Klub : Manchester City
- Klub Sekarang : Chelsea
- Harga : 55 Juta Euro
Selama lima musim ini, Raheem Sterling tidak bisa mencetak kurang dari 10 gol bersama The Citizens di Liga Inggris. Akhirnya, dia di beli oleh Chelsea lantaran dua musim terakhir ini The Blues terlihat sangat tumpul.
Tyler Adams
- Umur : 23 Tahun
- Dari Klub : RB Leipzig
- Klub Sekarang : Leeds United
- Harga : 17 Juta Euro
Tyler Adams hampir di isukan terkait dengan banyak klub top Eropa. Namun, Leeds United lebih mujur lantaran bisa mendapatkan jasa Tyler Adams. Di Leeds, Tyler Adams akan berjumpa dengan pelatihnya di FC Salzburg yaitu Jesse Marsch.
Published, 19 Juli 2022
Tebak Jitu Bola merupakan situs penyedia berita bola harian terupdate dan tercepat se Indonesia.
BalasHapushttps://tebakjitubola.com/